Saat Anda membuka Kaspersky VPN, Anda dapat masuk ke My Kaspersky dengan Akun My Kaspersky. Jika Anda menggunakan aplikasi Kaspersky lain, misalnya, Kaspersky VPN untuk perangkat lain atau Kaspersky Internet Security, Anda mungkin telah memiliki akun My Kaspersky. Gunakan akun tersebut untuk masuk. Jika belum memiliki akun, Anda dapat membuatnya.
Akun pengguna di My Kaspersky. Akun ini terdiri dari alamat email dan kata sandi yang dimasukkan saat pendaftaran.
My Kaspersky adalah hub online untuk tugas-tugas berikut:
Anda dapat masuk ke My Kaspersky dengan metode berikut:
Perangkat Anda harus disambungkan ke My Kaspersky untuk mulai menggunakan My Kaspersky.
Informasi terperinci tentang penggunaan My Kaspersky tersedia di Bantuan My Kaspersky.
Perhatian: Jika Anda masuk ke My Kaspersky lewat aplikasi Kaspersky lain di Mac, Kaspersky VPN akan meminta Anda masuk ke My Kaspersky menggunakan akun yang sama setelah aplikasi diinstal.
Masuk ke My Kaspersky menggunakan akun yang telah ada
Jendela Masuk ke My Kaspersky terbuka.
Perhatian: Ketersediaan opsi untuk masuk dengan Facebook tergantung pada wilayah Anda.
Kotak dialog yang berisi Pernyataan Mengenai Pemrosesan Data untuk Tujuan Penggunaan Portal Web (Pernyataan Portal Web) terbuka.
Perhatian: Anda tidak dapat masuk ke My Kaspersky atau membuat akun My Kaspersky tanpa menyetujui Pernyataan Portal Web.
Perhatian: Jika Anda salah memasukkan kata sandi beberapa kali dalam waktu singkat, Anda harus memasukkan beberapa karakter dari sebuah gambar supaya dapat lolos dari pemeriksaan keamanan.
Jika Anda mengaktifkan verifikasi dua langkah untuk akun My Kaspersky, Anda harus memasukkan kode yang diterima lewat pesan SMS atau yang dihasilkan di aplikasi authenticator.
Kaspersky VPN memasukkan Anda ke akun My Kaspersky.
Buat akun My Kaspersky dari antarmuka aplikasi
Jendela Buat akun My Kaspersky dibuka.
Perhatian: Jika Anda memasukkan alamat email yang telah digunakan, alamat email yang salah, atau kata sandi yang terlalu umum sebanyak beberapa kali dalam waktu singkat, Anda harus memasukkan beberapa karakter dari sebuah gambar supaya dapat lolos dari pemeriksaan keamanan.
Perhatian: Kata sandi harus mengandung minimal delapan karakter, termasuk setidaknya satu digit, satu huruf kecil, dan satu huruf besar. Spasi tidak diperbolehkan.
Perhatian: Kaspersky VPN secara otomatis menampilkan negara Anda, berdasarkan wilayah yang diatur dalam preferensi Bahasa & Wilayah sistem. Opsi ini menentukan pengaturan wilayah untuk akun My Kaspersky Anda, misalnya, bahasa tampilan dan aplikasi Kaspersky yang tersedia. Anda dapat mengganti wilayah untuk My Kaspersky nanti hanya dengan menghubungi Dukungan Teknis.
Jendela browser yang berisi Kebijakan Privasi terbuka.
Perhatian: Tombol Buat akan muncul hanya jika Anda menyatakan bahwa Anda telah sepenuhnya membaca, memahami, dan menerima isi Kebijakan Privasi.
Kotak dialog yang berisi Pernyataan Mengenai Pemrosesan Data untuk Tujuan Penggunaan Portal Web (Pernyataan Portal Web) terbuka.
Perhatian: Anda tidak dapat masuk ke My Kaspersky atau membuat akun My Kaspersky tanpa menyetujui Pernyataan Portal Web.
Kaspersky VPN tersambung ke My Kaspersky dan membuat akun. Setelah akun Anda dibuat, jendela aplikasi utama terbuka dan pesan email berisi petunjuk aktivasi akun akan dikirim ke alamat email yang diberikan saat pendaftaran.
Penting: Akses internet diperlukan agar tersambung ke My Kaspersky.
Lihat juga |