Saat ini terdapat pelanggaran data besar-besaran, para pemasar melacak setiap langkah online Anda — daftar gangguan digital terus berlanjut. Menjaga privasi Anda agar tetap terlindungi merupakan hal krusial. Pelajari cara aplikasi Kaspersky melindungi privasi secara online, supaya Anda dapat mengelola dan mengawasi jejak digital Anda.