Cara menghubungkan perangkat ke akun Anda

4 April 2023

ID 95241

Untuk menghubungkan perangkat ke akun di Konsol Manajemen, Anda perlu menghubungkan aplikasi Kaspersky yang diinstal pada perangkat ke akun Anda. Harap temukan petunjuk untuk aplikasi Kaspersky Anda di bawah ini:

  • Kaspersky Small Office Security
  • Kaspersky Internet Security untuk Mac
  • Kaspersky Internet Security untuk Android
  • Kaspersky Password Manager

Anda mungkin perlu mengunduh dari akun Anda dan menginstal aplikasi versi terbaru.

Cara menghubungkan perangkat jika Anda belum menginstal aplikasi Kaspersky

Lihat juga

Cara mengunduh aplikasi yang Anda beli

Tentang perlindungan perangkat dari akun Anda

Apakah artikel ini bermanfaat?
Apa yang dapat kami upayakan lagi?
Terima kasih atas masukan Anda! Anda membantu kami menjadi lebih baik.
Terima kasih atas masukan Anda! Anda membantu kami menjadi lebih baik.